SSup‍er Seo ID
Monday, 8 June 2015

12 Situs monetisasi blog dengan Pay Per Click (PPC) interlokal Luar Negeri by SUPER SEO




Cara monetisasi blog dengan Pay Per Click (PPC) interlokal Luar Negeri by SUPER SEO atau Cara Mendapatkan uang dollar dengan PPC (Pay per click ) -  Jika anda mempunyai blog dengan page rank tinggi ada baiknya anda mencoba monetisasi blog anda atau hasilkan uang dollar dari blog anda  dengan  cara mengikuti program pay per click atau yang biasa di sebut dengan (PPC). yang di maksud disini adalah Monetisasi blog dengan cara mengikuti  program pay per click merupakan suatu cara mendapatkan penghasilan tambahan baik berupa dollar (USD) atau rupiah (IDR). Program Pay Per Click (PPC) adalah salah satu program publisher iklan dimana anda mendaftarkan diri sebagai publisher iklan PPC kemudian anda akan dibayar dengan system pay per click (jadi setiap kita klik akan menghasilkan uang ).

Lalu bagaimana cara nya ?
Caranya yaitu dengan memasang kode HTML iklan yang telah disediakan oleh penyedia program PPC ke Blog kita . Jika ada pengunjung blog mengklik iklan tersebut maka kita akan mendapat komisi dari pengelola program PPC yang kita ikuti dalam hitungan per klik.
Di internet terdapat berbagai macam Program iklan PPC yang bisa anda ikuti. Ada PPC lokal dan juga PPC Interlokal (luar Negeri).
Namun Kami SUPER SEO Hanyak akan Menampilkan list Iklan PPC Interlokal (Luar Negeri) saja .
dan di bawah ini adalah 12 Cara monetisasi blog dengan Pay Per Click (PPC) interlokal Luar Negeri by SUPER SEO




Cara monetisasi blog dengan Pay Per Click (PPC) interlokal Luar Negeri
sebenarnya Banyak yang tertarik menjadi publisher dari program PPC Luar karena memilik profit lebih menjanjikan atau lebih besar daripada program PPC Lokal. Untuk bergabung di PPC luar tidak mudah karena memiliki banyak persyaratan. Tetapi bagi anda yang tertarik tidak ada salahnnya untuk mencoba. Berikut dibawah ini beberapa Pelaku bisnis PPC Luar:

1. Google Adsense (www.google.com/adsense)
Google Adsense adalah PPC terbaik hingga saat ini Yang di miliki oleh perusahaan GOOGLE. Untuk bergabung di Google Adsense sangat sulit karena harus memenuhi TOS dari Google. Anda akan mendapatkan komisi berdasarkan jumlah klik dari pengunjung blog Anda. Semakin banyak jumlah klik iklan, tentu semakin besar pula profit yang Anda dapatkan.

2. Chitika (www.chitika.com)
Untuk mendafar di Chitika sangat sulit karena anda harus memenuhi TOS salah satunya adalah blog atau situs anda harus berbahasa Inggris.

3.  Yahoo Publisher Network (www.publisher.yahoo.com)
PPC ini sama seperti Google Adsense, bedanya adalah PPC ini milik Yahoo Inc. Mempunyai TOS yang tidak jauh berbeda dengan Google adsense.

4.  ClickSor (www.Clicksor.com)
Clicksor menyediakan pilihan iklan kontekstual yang cukup bervariasi - semisal teks link, banner, pop-under ads, dan kotak pencari dan lain-lain - untuk blog atau situs kesayangan Anda.

5.  Text-Link-Ads (www.text-link-ads.com)
Text-Link-Ads (TLA) menggunakan sistem penetapan harga iklan berdasarkan trafik, tema dan popularitas blog atau situs Anda. Semakin besar trafik dan semakin populer blog Anda, harga iklan pun semakin tinggi.

6. YesAdvertising (http://www.yesadvertising.com)
YesAdvertising (Ref) menyediakan pilihan iklan yang cukup menarik dan bervariasi. Pembayaran dilakukan setiap dua minggu sekali melalui cek atau PayPal. YesAdvertising menerima trafik dan pendaftaran dari negara manapun.

7.  Bidvertiser (www.bidvertiser.com)
Bidvertiser (Ref) membayar setiap iklan yang di-klik oleh pengunjung blog atau situs Anda berdasarkan harga bidding termahal yang ditawarkan oleh pengiklan. Bidvertiser membayar Anda melalui akun PayPal atau cek secara bulanan dengan nilai minimum pay out $10.

8. AdBrite (http://www.adbrite.com)
AdBrite (Ref) adalah salah satu program PPC yang memungkinkan Anda untuk menerima atau menolak iklan yang ingin Anda tampilkan di blog atau situs Anda. Dengan cara ini, Anda bisa menghindari tampilnya iklan yang tidak sesuai dengan isi blog atau merupakan kompetitor iklan yang sudah ada di blog Anda.

9.  TTZ Media (http://www.ttzmedia.com/)
TTZ Media adalah program pay-per-click yang memberikan kesempatan kepada pemilik blog atau situs untuk menampilkan iklan sesuai pilihan Anda sendiri. Jika blog Anda berbasis produk atau online shopping mall, TTZ Media layak Anda pertimbangkan sebagai pilihan monetisasi blog Anda.

10. Pheedo (http://site.pheedo.com/)
11. Mediafed (http://www.mediafed.com)
12. LinkWorth (http://www.linkworth.com/)
13. BlogAds (http://web.blogads.com)

Sebelum anda  bergabung sebaiknya Anda pelajari terlebih dahulu dengan seksama Terms and Conditions (TOS) masing-masing program agar terhindar dari hal-hal yang mungkin merugikan Anda. Monetisasi Blog bukan salah satu program cepat kaya karena anda harus belajar meningkatkan trafik pengunjung blog terlebih dahulu karena jika tidak ada atau sepi pengunjung blog maka iklan yang anda publish akan sia-sia.  dan Jika Anda belum melakukan monetisasi blog atau situs Anda, tidak ada salahnya mencoba program-program diatas.
Jika Anda tertarik memperoleh penghasilan dari Internet tanpa harus mempunyai blog atau situs anda bisa mencoba Bisnis ProfitClicking. Di ProfitClicking anda akan di beri $10 dollar gratis pada setiap member baru atau jika anda tidak bisa membuat blog atau website segeralah bergabung di Blakblakan.com. Anda akan diberikan website Replika gratis untuk memperoleh profit.

Itulah tentang 12 Situs monetisasi blog dengan Pay Per Click (PPC) interlokal Luar Negeri by SUPER SEO , terima kasih telah Sudah berkunjung dan Membaca artikel dari kami .
Sekian dan teima kasih . Semoga bermanfaat bagi kita semua

Salam SUPER SEO INDONESIA!!

5 comments

berguna banget gan, makasih infonya :D

ini yang saya cari gan :D thx gan

saya sudah sering kali di PHP sama adsense, kalo daftar selalu diterima tapi selang seminggu langsung dibanned

gan yang paling besar bayarannya yang mana nih.??

salam dari www.fimansyah-teguh.com

#Gunakan Bahasa Yang baik
#Dilarang Berkomentar Menghina ,berkata kotor .
#Dilarang Promosi
#Dilarang Gambling
#Dilarang Spamming
#Dilarang Pornografi